Hanasaku Iroha adalah anime series yang diproduksi oleh P.A. Works yang tayang pada musim semi 2011 dan movienya rilis pada musim dingin 2013. Anime ini bergenre slice of life, comedy, drama, berjumlah 26 episode yang menceritakan tentang keseharian para pelayan part-time di sebuah ryokan tua. PA Works animasinya memang nggak pernah mengecewakan sih, artworknya terutama, indah banged. Apalagi anime ini mengambil lokasi di pedesaan gitu, jadi pemandangan alamnya menyejukkan hati. Tapi karena anime ini bergenre drama, jadi sudah bisa ditebak akan ada banyak drama disini. Meski anime ini tidak ada tag romance-nya, tapi ada terselip romance yang sempat membuat aku deg degan karena aku takut patah hati HAHAHAHAHA. Takut salah pilih ship malah nggak bikin aku nyaman nontonnya. Untungnya aku nggak salah pilih sejak awal meski sempat khawtair banged dipertengahan, tapi aku nggak mau cek spoiler wkkkwkwkwkw.
Anime ini musiknya juga bagus, penyanyinya adalah nano.RIPE. Aku suka banged sama nano.RIPE sejak mendengarkan suara mereka yang menjadi theme song dari anime Sankarea. Saat menonton anime Hanasaku Iroha ini, OP dan ED-nya terasa familiar banged suaranya, kayaknya aku kenal banged gitu trus langsung cek ternyata benar yang nyanyi adalah nano.RIPE, khas banged kalau suara mereka itu XD
Menurutku selain ending, aku lumayan menikmati movie ini. Endingnya tidak mengecewakan sih, masuk akal tapi menurutku kok nanggung gitu. Ending anime ini bisa dibilang plot twist banged, tapi aku suka karena mereka nggak mengambil ending anime yang pasaran meski aku sedikit sedih. Makanya aku senang karena ada movienya, aku pikir akan menjadi kelanjutan animenya, eh ternyata movienya malah side story mamanya tokoh utama HAHAHAHHAHAHAHA.
Sebenarnya kalau ini anime baru, aku berharap akan ada S2-nya suatu hari nanti, sayangnya ini anime lama, 2011 dan sekarang udah 2019 tapi nggak ada kabar apa-apa. Jadi ya, gitu deh.
Anime ini menceritakan tentang seorang siswa SMA bernama Matsumae Ohana yang tingga berdua dengan ibunya di Tokyo. Ia adalah anak yang mandiri yang mendambakan sesuatu yang dramatis. Hal ini karena ia dibesarkan oleh seorang ibu yang free dan sibuk bekerja, terlalu sibuk bekerja sampai-sampai tidak punya waktu untuknya. Ia tidak membenci ibunya, tapi karena ibunya sering melanggar janji jadi dalam dirinya mulai tumbuh rasa tidak ingin dikhianati dan tidak mau bergantung atau berharap pada orang lain. Dia memasak sendiri sejak kecil, melakukan pekerjaan rumah sendiri karena ibunya sibuk, dan belakangan ia malah terlihat seperti seorang ibu yang mengurus anaknya yaitu ibunya.
Tapi suatu hari sang ibu memutuskan menikah dengan seseorang yang sudah ia pacari sejak lama dan Ohana sama sekali nggak protes. Bahkan saat sang ibu harus kabur bersama pacarnya karena pacarnya itu punya hutang dan menjadikan rumah mereka sebagai jaminan. Ohana terpaksa pindah dari Tokyo ke sebuah desa bernama Yusanagi, karena neneknya tinggal disana. Ohana juga tidak mengeluh.
Ohana selama ini memang bosan dengan pemandangan Tokyo dan ingin melakukan sesuatu yang baru. Ohana juga tidak punya teman, teman satu-satunya adalah Koichi/Kou-chan yang shock saat tahu Ohana akan meninggalkannya dan akhirnya menyatakan cinta pada Ohana yang membuat Ohana kaget banged karena selama ini ia hanya menganggap Kou-chan sebagai teman.
Setelah pernyataan cinta itu, Ohana baru mengerti kalau Kou-chan adalah orang satu-satunya yang selalu ada disisinya selama ini, bahkan melebihi sang ibu.
Dengan perasaan galau, tanpa memberikan jawaban atas pernyataan cinta itu, Ohana pindah ke Yasunagi, rumah neneknya yang merupakan sebuah ryokan atau penginapan khas Jepang. Ohana tidak diterima dengan baik disana karena neneknya tidak suka cucu dari anak perempuannya yang kabur dari rumah. Ohana tentu saja tidak tinggal gratis disana, ia harus bekerja sebagai pelayan di Ryokan yang bernama Kissui itu. Niat awal Ohana datang ke Yasunagi bukan untuk bekerja, tapi untuk tinggal disana ya dia memang nggak boleh malas-malasan dan Ohana punya semangat untuk itu. Tapi tentu saja membiasakan diri di tempat baru tidaklah mudah terutama karena tidak ada yang menyambutnya dengan baik di sana.
Tapi Ohana perlahan-lahan mulai belajar arti dari bekerja di sebuah ryokan dimana ia harus mendahulukan pelanggan dari keinginannya, ia juga menunjukkan kemampuan terpendamnya dalam menarik hati orang lain dan Ohana berhasil berteman dengan satu per satu dari mereka yang ada di Ryokan tersebut.
Ohana bekerja di Kissui hanya kerja part time, selama libur dan kalau waktu sekolah ia bekerja sebelum berangkat dan sepulang sekolah. Ohana punya 2 orang yang seumuran dengannya yang bekerja sebagai pelayan part time disana, Tsurugi Minko yang bekerja di dapur karena impiannya adalah menjadi koki dan Oshimizu Nako, pelayan yang pemalu dan tidak banyak bicara. Mereka bertiga bersekolah di SMA yang sama. Minko adalah tipe yang bermulut pedas dan karakter paling menyebalkan di anime ini. Sementara Nako adalah karakter paling manis di anime ini, bekerja dengan sungguh-sungguh dan dewasa. Mereka juga punya kisah masing-masing kenapa mereka mulai bekerja di Ryokan Kissui. Minko ingin menjadi koki dan kabur dari rumah demi impiannya itu. Sementara Nako ingin mengubah dirinya yang pemalu, makanya ia bekerja di Ryokan tersebut. Ohana, Nako dan Minko punya kepribadian yang berbeda-beda tapi kalau sudah bekerja sama, mereka sangat serasi.
Ohana dan Nako punya kesamaan yaitu sangat mencintai Ryokan Kissui. Karena ini anime slice of life tentang mereka yang bekerja di Ryokan, jadi sebenarnya udah ketebak sih masalah-masalah yang mereka hadapi apa. Banyak yang berhubungan dengan Ryokan, misalnya bagaimana cara melayani pelanggan, masalah keuangan, tamu yang nggak banyak, dan diambang kebangkrutan. Para tokoh juga punya masalah mereka masing-masing yang diceritakan satu per satu dalam anime ini.
Meski anime ini bukan romance, aku paling menunggu kisah cinta para tokoh disini. Ohana yang pindah ke Yasunagi masih nggak bisa melupakan Kou-chan, tentu saja karena ia belum memberikan jawaban pada Kou-chan. Bahkan meski mereka berpisah Kou-chan masih membantu Ohana menyelesaikan masalah. Aku rasa alasan Ohana nggak bisa memberikan jawaban adalah karena ia belum tahu perasaannya sebenarnya + dia nggak mau kehilangan Kou-chan. Sebenarnya Ohana ini nggak adil banged sih karena menggantungkan perasaan Kou-chan dan membuat Kou-chan juga tidak bisa menyerah akan Ohana. Tapi saat Ohana ingin mengkonfirmasi perasaannya, ia tahu kalau ada yang menyukai Kou-chan dan karena dirinya Kou-chan jadi menolak gadis itu, karena Kou-chan masih belum bisa melupakan cintanya pada Ohana. Saat Ohana menyadari selama ini ia menyukai Kou-chan, Kou-chan menolaknya dan itu membuat Ohana patah hati (Sebenarnya Kou-chan nggak nolak sih, cuma Ohana aja yang berfikir semuanya sudah berakhir). Tapi Ohana mendapat semangat dari ibu dan neneknya, wanita dari keluarga Shijima tidak akan menyerah hanya karena cintanya ditolak satu kali wkwkwkwkwkw.
Ohana memang nggak ada manis-manisnya, tapi Ohana sebenarnya ditaksir oleh Tohru-san, koki di dapur Kissui. Masalahnya, Minko menyukai Tohru dan Ohana juga tahu akan hal itu. Ohana bahkan membantu Minko mendapatkan kesempatan bersama Tohru karena ia memang mendukung kisah cinta mereka. Sayangnya mata nggak bisa bohong, Minko tahu kalau Tohru menyukai Ohana dan karena Minko kesal dia malah menyuruh Ohana pacaran dengan Tohru dan membuat Tohru bahagia. Ohana tentu saja menolak karena dia nggak suka sama Tohru tapi Minko memaksa dan bertanya apa sih hebarnya si Kou-chan itu dibanding Tohru lol. Disana aku benci banged sama Minko ini maksa-maksa anak orang.
Untung saja hati Ohana nggak pernah berubah, sejak awal sampai akhir yang ada dihati Ohana adalah Kou-chan. Kou-chan juga sudah berfikir akan menyerah tapi pada akhirnya ia tak bisa mengeluarkan Ohana dari dalam hatinya. Awalnya aku pikir setelah jadian, Ohana dan Kou-chan akan LDR, ternyata Ohana malah kembali ke Tokyo LOL.
Aku suka bagaimana Ohana ingin mengatakan perasaannya pada Kou-chan tapi dia nggak bisa bilang, untung saja Kou-chan mengerti dan menyadari perasaan mereka sama. Kou-chan bahkan mengatakan pada Ohana sesuatu seperti kalau suatu hari nanti ia ingin bekerja di ryokan bersama-sama Ohana HAHAHAAAHA.
Makanya sayang banged hal itu tidak diperlihatkan di animenya.
Hanasaku Iroha ini menarik untuk diikuti, sangat menghibur karena banyak lucunya. Tapi jangan salah anime ini juga menguras emosi, bikin kesal dan kadang malah udah meneteskan air mata aja.
Untuk movienya membahas tentang ibu Ohana yang seharusnya menjadi penerus Kissui tapi ia kabur dari rumah menuju Tokyo. Di versi animenya, sama sekali nggak pernah dibahas mengenai ayah Ohana dan ayah Ohana baru dibahas di movienya.
Ayah Ohana ternyata adalah seorang fotografer yang membuat ibu Ohana menemukan impiannya. OHana adalah nama yang diberikan oleh sang ayah, ibu Ohana mengatakan artinya adalah bunga tapi ayah Ohana mengatakan Ohana bisa juga diartikan sebagai keluarga.
Anime ini musiknya juga bagus, penyanyinya adalah nano.RIPE. Aku suka banged sama nano.RIPE sejak mendengarkan suara mereka yang menjadi theme song dari anime Sankarea. Saat menonton anime Hanasaku Iroha ini, OP dan ED-nya terasa familiar banged suaranya, kayaknya aku kenal banged gitu trus langsung cek ternyata benar yang nyanyi adalah nano.RIPE, khas banged kalau suara mereka itu XD
Menurutku selain ending, aku lumayan menikmati movie ini. Endingnya tidak mengecewakan sih, masuk akal tapi menurutku kok nanggung gitu. Ending anime ini bisa dibilang plot twist banged, tapi aku suka karena mereka nggak mengambil ending anime yang pasaran meski aku sedikit sedih. Makanya aku senang karena ada movienya, aku pikir akan menjadi kelanjutan animenya, eh ternyata movienya malah side story mamanya tokoh utama HAHAHAHHAHAHAHA.
Sebenarnya kalau ini anime baru, aku berharap akan ada S2-nya suatu hari nanti, sayangnya ini anime lama, 2011 dan sekarang udah 2019 tapi nggak ada kabar apa-apa. Jadi ya, gitu deh.
SPOILER ALERT!!
Tapi suatu hari sang ibu memutuskan menikah dengan seseorang yang sudah ia pacari sejak lama dan Ohana sama sekali nggak protes. Bahkan saat sang ibu harus kabur bersama pacarnya karena pacarnya itu punya hutang dan menjadikan rumah mereka sebagai jaminan. Ohana terpaksa pindah dari Tokyo ke sebuah desa bernama Yusanagi, karena neneknya tinggal disana. Ohana juga tidak mengeluh.
Ohana selama ini memang bosan dengan pemandangan Tokyo dan ingin melakukan sesuatu yang baru. Ohana juga tidak punya teman, teman satu-satunya adalah Koichi/Kou-chan yang shock saat tahu Ohana akan meninggalkannya dan akhirnya menyatakan cinta pada Ohana yang membuat Ohana kaget banged karena selama ini ia hanya menganggap Kou-chan sebagai teman.
Setelah pernyataan cinta itu, Ohana baru mengerti kalau Kou-chan adalah orang satu-satunya yang selalu ada disisinya selama ini, bahkan melebihi sang ibu.
Dengan perasaan galau, tanpa memberikan jawaban atas pernyataan cinta itu, Ohana pindah ke Yasunagi, rumah neneknya yang merupakan sebuah ryokan atau penginapan khas Jepang. Ohana tidak diterima dengan baik disana karena neneknya tidak suka cucu dari anak perempuannya yang kabur dari rumah. Ohana tentu saja tidak tinggal gratis disana, ia harus bekerja sebagai pelayan di Ryokan yang bernama Kissui itu. Niat awal Ohana datang ke Yasunagi bukan untuk bekerja, tapi untuk tinggal disana ya dia memang nggak boleh malas-malasan dan Ohana punya semangat untuk itu. Tapi tentu saja membiasakan diri di tempat baru tidaklah mudah terutama karena tidak ada yang menyambutnya dengan baik di sana.
Tapi Ohana perlahan-lahan mulai belajar arti dari bekerja di sebuah ryokan dimana ia harus mendahulukan pelanggan dari keinginannya, ia juga menunjukkan kemampuan terpendamnya dalam menarik hati orang lain dan Ohana berhasil berteman dengan satu per satu dari mereka yang ada di Ryokan tersebut.
Ohana dan Nako punya kesamaan yaitu sangat mencintai Ryokan Kissui. Karena ini anime slice of life tentang mereka yang bekerja di Ryokan, jadi sebenarnya udah ketebak sih masalah-masalah yang mereka hadapi apa. Banyak yang berhubungan dengan Ryokan, misalnya bagaimana cara melayani pelanggan, masalah keuangan, tamu yang nggak banyak, dan diambang kebangkrutan. Para tokoh juga punya masalah mereka masing-masing yang diceritakan satu per satu dalam anime ini.
Meski anime ini bukan romance, aku paling menunggu kisah cinta para tokoh disini. Ohana yang pindah ke Yasunagi masih nggak bisa melupakan Kou-chan, tentu saja karena ia belum memberikan jawaban pada Kou-chan. Bahkan meski mereka berpisah Kou-chan masih membantu Ohana menyelesaikan masalah. Aku rasa alasan Ohana nggak bisa memberikan jawaban adalah karena ia belum tahu perasaannya sebenarnya + dia nggak mau kehilangan Kou-chan. Sebenarnya Ohana ini nggak adil banged sih karena menggantungkan perasaan Kou-chan dan membuat Kou-chan juga tidak bisa menyerah akan Ohana. Tapi saat Ohana ingin mengkonfirmasi perasaannya, ia tahu kalau ada yang menyukai Kou-chan dan karena dirinya Kou-chan jadi menolak gadis itu, karena Kou-chan masih belum bisa melupakan cintanya pada Ohana. Saat Ohana menyadari selama ini ia menyukai Kou-chan, Kou-chan menolaknya dan itu membuat Ohana patah hati (Sebenarnya Kou-chan nggak nolak sih, cuma Ohana aja yang berfikir semuanya sudah berakhir). Tapi Ohana mendapat semangat dari ibu dan neneknya, wanita dari keluarga Shijima tidak akan menyerah hanya karena cintanya ditolak satu kali wkwkwkwkwkw.
Ohana memang nggak ada manis-manisnya, tapi Ohana sebenarnya ditaksir oleh Tohru-san, koki di dapur Kissui. Masalahnya, Minko menyukai Tohru dan Ohana juga tahu akan hal itu. Ohana bahkan membantu Minko mendapatkan kesempatan bersama Tohru karena ia memang mendukung kisah cinta mereka. Sayangnya mata nggak bisa bohong, Minko tahu kalau Tohru menyukai Ohana dan karena Minko kesal dia malah menyuruh Ohana pacaran dengan Tohru dan membuat Tohru bahagia. Ohana tentu saja menolak karena dia nggak suka sama Tohru tapi Minko memaksa dan bertanya apa sih hebarnya si Kou-chan itu dibanding Tohru lol. Disana aku benci banged sama Minko ini maksa-maksa anak orang.
Aku suka bagaimana Ohana ingin mengatakan perasaannya pada Kou-chan tapi dia nggak bisa bilang, untung saja Kou-chan mengerti dan menyadari perasaan mereka sama. Kou-chan bahkan mengatakan pada Ohana sesuatu seperti kalau suatu hari nanti ia ingin bekerja di ryokan bersama-sama Ohana HAHAHAAAHA.
Makanya sayang banged hal itu tidak diperlihatkan di animenya.
Hanasaku Iroha ini menarik untuk diikuti, sangat menghibur karena banyak lucunya. Tapi jangan salah anime ini juga menguras emosi, bikin kesal dan kadang malah udah meneteskan air mata aja.
Untuk movienya membahas tentang ibu Ohana yang seharusnya menjadi penerus Kissui tapi ia kabur dari rumah menuju Tokyo. Di versi animenya, sama sekali nggak pernah dibahas mengenai ayah Ohana dan ayah Ohana baru dibahas di movienya.
Ayah Ohana ternyata adalah seorang fotografer yang membuat ibu Ohana menemukan impiannya. OHana adalah nama yang diberikan oleh sang ayah, ibu Ohana mengatakan artinya adalah bunga tapi ayah Ohana mengatakan Ohana bisa juga diartikan sebagai keluarga.
0 komentar:
Posting Komentar