Sebelumnya saya pernah menerjemahkan interview Yuki Furukawa dengan weibo fans. Tapi itu ada di blog Clover Blossoms 1 yang sudah menghilang. Untungnya saya cari lagi, ada repost-nya di blog Itakiss LIT INA. Beberapa waktu yang lalu, saya sedikit seraching tentang Furuyuki dan menemukan artikel dramafever mengenai Furuyuki yang menghadiri premier Wo Ai Ni in Tokyo di Amerika, juga wawancara dengan tim dramafever Nutty Nomads.
Kita mulai dengan artikel Furukawa Yuki yang menghadiri premier Wo Ai Ni in Tokyo di Amerika. Wo Ai Ni in Tokyo adalah webmovie direktur Koto Nagata yang dibintangi oleh Yuki Furukawa (Itazura na Kiss ~ Love in Tokyo) dan Lee Cheng (You're Beautiful Taiwan ver.). FYI, saia sudah membuat sinopsis-nya beberapa waktu yang lalu.
Wo Ai Ni in Tokyo menceritakan kisah seorang gadis yang sedang liburan di Jepang, karena saat itu aku tidak tahu namanya aku buat-buat aja namanya Koto. Ia kemudian berkenalan dengan seorang pemuda bernama Tamotsu yang bekerja di bengkel sepeda. Tamotsu pria dingin yang sulit didekati, tapi Koto terus berusaha masuk dan mengganggu Tamotsu. Kisah cinta yang singkat tapi cukup menyentuh.
Acara promosi film ini sendiri masuk dalam rangkaian acara J-Pop Summit Festival di San Fransisco. Dalam acara ini juga dilakukan Q & A antara penggemar dan Furuyuki. KYAAAA!!! Aku juga pengin nanya, wkwkkwkw.
Kata Nutty Nomads sih pertanyaan yang menarik adalah apakah Yuki menganggap dirinya sebagai pria bertipe S (mendominasi, bertanggung jawab) atau pria tipe M (penurut dan pemalu). Yuki sendiri menjawab kalau dirinya lebih ke tipe S. Itu sebabnya ia suka berakting dalam drama dengan karakter dingin, seperti Naoki dalam Itakiss LIT dan Tamotsu dalam Wo Ai ni In Tokyo.
Setelah sesi Q & A Yuki melakukan foto bersama penggemarnya :)
Nutty Nomads tidak ingin kehilangan kesempatan untuk melakukan wawancara eksklusif langsung dengan Yuki Furukawa. Saia sendiri mendengarkan dengan seksama dan ikutan tertawa, ikutan malu-malu dan ikutan histeris. Karena namanya juga fangirl, kalau ketemu sama idolnya, KYAAAAAAAAAAAAAA!!!!
Okee, mari kita ikuti interviewnya! *maaf jika salah terjemahan ya, Listening saia memang kurang, wkwkkwkw*
Interview diawali dengan hebohnya dua gadis yang melakukan wawancara. Aku tidak tahu nama mereka jadi aku putuskan memanggil yang pake topi sebagai Nutty dan yang satu lagi Nomads, wkwkkwkwk.
Tentu saja duduk disamping Yuki adalah hal yang membuat fangirl bisa berteriak gila, wkkwkwkwkw. Tapi aku sadar keduanya mengontrol emosi and you know, aku tahu mereka fans Yuki juga. hehehhhe.
Yuki sih cuma senyam senyum aja. Jadi ceritanya, pas Nutty meminta Yuki mengatakan sesuatu ke kamera, dia cuma bilang, "Hy, Aku Yuki Furukawa."
Dan Nomads berkomentar kalau itu sangat singkat. To The Point. LOL. Yuki aja ketawa, apalagi saia, HAHAHHA. Yuki Bahkan menunduk, kayaknya dia malu tuh. Hehheehhhe.
Nutty bertanya apakah ini pertama kalinya Yuki ke San Fransisco.
Yuki mengiyakan dan mengatakan ia berjalan di sekitar kota dan juga mengambil beberapa gambar, seperti makanan Amerika.
Nutty bertanya, makanan apa?
Yuki dengan malu-malu menjawab, Pizza.
Dan Keduanya serentak mengatakan, Pizza. Lalu mereka bertiga tertawa. Keduanya mengatakan kalau mereka juga suka pizza. HAHHAHHAHAHA. Yuki suka Pizza tuh.
Padahal mereka berdua nggak tahu tu anime apa, wkwkkkkwkwkw.
Nomads cuma bilang kalau ia mau high five. Dan Yuki pun mengajaknya Highfive, KYAAAAAAAA!!! Ureshiiii~
Keduanya beruntung banged bisa highfive sama Yuki, hik T___T.
Btw, Shingeki no Kyojin memang anime yang cukup populer musim kemaren, tapi saia enggak menontonnya, karena tu anime full perang kayaknya. Cuma sekilas nonton trailernya aja. Memang sih, itu anime cocoknya di konsumsi sama cowok.
Yuki juga menjelaskan kalau ia tidak terlalu suka manga, ia lebih menyukai anime.
Yuki tertawa karena perannya membawa senjata hanya 1 scene saja. wkwkkwkw. Yuki memang menjadi came dalam drama Bitter Blood, ia berperan sebagai detektif.
Yuki juga mengatakan kalau ia ingin memerankan peran dewasa, tapi masalahnya ia tidak bisa memerankannya. Jadi Nomads berkata, sepertinya harus menunggu usiamu 40 tahun.
Yuki tertawa dan mengatakan ia harus menumbuhkan jenggotnya.
NO OPPA!! NOOOO!! Be what you now T___T
Dan itu adalah akhir dari interview dramafever bersama Yuki Furukawa. Hanya 6 menit tapi sangat menyenangkan melihat pribadi Yuki-kun. Aku berharap dia tampil di variety show, pasti bakalan aku dowload meski harus HD, wkkwkwkwkkwkw.
Dan kata, kata terakhir Yuki adalah.
Yuki Furukawa saat ini sibuk dengan berbagai event terutama berhubungan dengan Itazura na Kiss ~ Love in Okinawa, Itazura na Kiss ~ Love in Tokyo dan Mysterious Summer. Mysterious Summer sendiri akan mulai tayang pada 8 Agustus mendatang. Aku cek deh, bagus atau enggaknya.
See You Furuyuki Lover~
Kita mulai dengan artikel Furukawa Yuki yang menghadiri premier Wo Ai Ni in Tokyo di Amerika. Wo Ai Ni in Tokyo adalah webmovie direktur Koto Nagata yang dibintangi oleh Yuki Furukawa (Itazura na Kiss ~ Love in Tokyo) dan Lee Cheng (You're Beautiful Taiwan ver.). FYI, saia sudah membuat sinopsis-nya beberapa waktu yang lalu.
Wo Ai Ni in Tokyo menceritakan kisah seorang gadis yang sedang liburan di Jepang, karena saat itu aku tidak tahu namanya aku buat-buat aja namanya Koto. Ia kemudian berkenalan dengan seorang pemuda bernama Tamotsu yang bekerja di bengkel sepeda. Tamotsu pria dingin yang sulit didekati, tapi Koto terus berusaha masuk dan mengganggu Tamotsu. Kisah cinta yang singkat tapi cukup menyentuh.
Acara promosi film ini sendiri masuk dalam rangkaian acara J-Pop Summit Festival di San Fransisco. Dalam acara ini juga dilakukan Q & A antara penggemar dan Furuyuki. KYAAAA!!! Aku juga pengin nanya, wkwkkwkw.
Kata Nutty Nomads sih pertanyaan yang menarik adalah apakah Yuki menganggap dirinya sebagai pria bertipe S (mendominasi, bertanggung jawab) atau pria tipe M (penurut dan pemalu). Yuki sendiri menjawab kalau dirinya lebih ke tipe S. Itu sebabnya ia suka berakting dalam drama dengan karakter dingin, seperti Naoki dalam Itakiss LIT dan Tamotsu dalam Wo Ai ni In Tokyo.
Setelah sesi Q & A Yuki melakukan foto bersama penggemarnya :)
Nutty Nomads tidak ingin kehilangan kesempatan untuk melakukan wawancara eksklusif langsung dengan Yuki Furukawa. Saia sendiri mendengarkan dengan seksama dan ikutan tertawa, ikutan malu-malu dan ikutan histeris. Karena namanya juga fangirl, kalau ketemu sama idolnya, KYAAAAAAAAAAAAAA!!!!
Okee, mari kita ikuti interviewnya! *maaf jika salah terjemahan ya, Listening saia memang kurang, wkwkkwkw*
Interview diawali dengan hebohnya dua gadis yang melakukan wawancara. Aku tidak tahu nama mereka jadi aku putuskan memanggil yang pake topi sebagai Nutty dan yang satu lagi Nomads, wkwkkwkwk.
Tentu saja duduk disamping Yuki adalah hal yang membuat fangirl bisa berteriak gila, wkkwkwkwkw. Tapi aku sadar keduanya mengontrol emosi and you know, aku tahu mereka fans Yuki juga. hehehhhe.
Yuki sih cuma senyam senyum aja. Jadi ceritanya, pas Nutty meminta Yuki mengatakan sesuatu ke kamera, dia cuma bilang, "Hy, Aku Yuki Furukawa."
Dan Nomads berkomentar kalau itu sangat singkat. To The Point. LOL. Yuki aja ketawa, apalagi saia, HAHAHHA. Yuki Bahkan menunduk, kayaknya dia malu tuh. Hehheehhhe.
Nutty bertanya apakah ini pertama kalinya Yuki ke San Fransisco.
Yuki mengiyakan dan mengatakan ia berjalan di sekitar kota dan juga mengambil beberapa gambar, seperti makanan Amerika.
Nutty bertanya, makanan apa?
Yuki dengan malu-malu menjawab, Pizza.
Dan Keduanya serentak mengatakan, Pizza. Lalu mereka bertiga tertawa. Keduanya mengatakan kalau mereka juga suka pizza. HAHHAHHAHAHA. Yuki suka Pizza tuh.
Menurut Yuki, dari budaya Jepang, apa yang paling ia suka? Seperti cosplay, games atau anime misalnya?
Yuki Furukawa : Hmmmm. Aku suka anime. Sekarang aku sedang tertarik menonton Attack of Titans (Shingeki no Kyojin)Notty Nomads tetiba bersorak YEEEEEEEE.
Padahal mereka berdua nggak tahu tu anime apa, wkwkkkkwkwkw.
Nomads cuma bilang kalau ia mau high five. Dan Yuki pun mengajaknya Highfive, KYAAAAAAAA!!! Ureshiiii~
Keduanya beruntung banged bisa highfive sama Yuki, hik T___T.
Btw, Shingeki no Kyojin memang anime yang cukup populer musim kemaren, tapi saia enggak menontonnya, karena tu anime full perang kayaknya. Cuma sekilas nonton trailernya aja. Memang sih, itu anime cocoknya di konsumsi sama cowok.
Yuki juga menjelaskan kalau ia tidak terlalu suka manga, ia lebih menyukai anime.
Sekarang kamu sedang promosi Wo Ai Ni in Tokyo, apakah kamu bisa menjelaskan sedikit tentang movie itu?
Yuki Furukawa : Aku memerankan peran bernama Tamotsu. Dia adalah orang jepang yang sudah lama tinggal di Kanada. Sama seperti aku. Dia bekerja disebuah toko sepeda. And dia bertemu dengan seorang gadis bernamaKeduanya cukup excited dengan Love Story dan mulai bergumam. Hehhehehehe.Charfa?dari Taiwan. Lalu aku mengajarinya cara naik sepeda dan cara merangkai sepeda. Itu adalah kisah cinta.
Apa kau pernah melakukan travelling sendiri keberbagai negara seperti heroine dalam movie itu?
Mereka bertiga tertawa. Ya, saia juga ga suka travelling kalau sendirian. Setidaknya harus 2 orang.Yuki Furukawa : I dont Like Travelling. Terutama kalau sendirian.
Kami pertama kali mengenalimu dalam drama Itazura na Kiss (mereka tertawa dengan pengucapan kiss / kissu). Itazura na Kiss sekarang ada season 2, apakah kamu excited akan memainkan peran utama lagi?
Yuki Furukawa : Hm, Yes. Itu adalah karakter favoriteku. Aku suka peran itu. Sebenarnya kami sudah mulai syuting season 2 dan sudah menyelesaikan syutingnya. Drama itu akan tayang tahun ini tapi aku tak bisa mengatakan kapan. Hehehehe.
Yuki Furukawa : Aku tidak bisa mengatakannya padamu.Keduanya kecewa karena mereka ingin sedikit clue tentang season 2. wkwkkwkw.
Yuki Furukawa : Karakter Naoki season 2 lebih berat dari pada season 1. Karena Naoki setelah menikah sangat berbeda dari season 1. Karena dia jatuh cinta pada Kotoko. Itu berbeda dengan diriku.
Bitter Blood. Kami adalah fans berat drama itu. Apa kau suka berakting dalam drama bergenre detektif?
Yuki Furukawa : Itu pertama kalinya aku mendapat peran detektif. Aku rasa itu menyenangkan.Nomads bertanya, membawa senjata kemana-mana?
Yuki tertawa karena perannya membawa senjata hanya 1 scene saja. wkwkkwkw. Yuki memang menjadi came dalam drama Bitter Blood, ia berperan sebagai detektif.
Apakah kau pernah sangat bersimpati dengan sebuah karakter? Atau kau ingin bertukar tempat dan memerankan karakter itu?
Yuki Furukawa : Aku suka semua karakter karena punya ciri masing-masing. Tapi aku rasa aku menginginkan karakter utama.Dan tawa Yuki pun pecah diiringi dengan komentar Nutty Nomads. WKKWKWKWKW. Yuki pengin bertukar dengan karakter Takeru Sato sebagai tokoh utama. Yuki mengatakan aktor memang selalu menginginkan peran utama.
Kau lebih suka memerankan siapa? Detektif di Bitter Blood atau Naoki di Itazura Na Kiss?
Yuki Furukawa : Aku rasa aku harus mengatakan, Itazura Na Kiss.Hahahhaha. Mereka tertawa karena Naoki kan pemeran utama, ya jelas Yuki lebih suka memerankan Naoki. ataaauuu, karena ada mbak Honoka? wkwkkwkw.
Apakah ada karakter yang ingin kamu perankan?
Yuki Furukawa : Hmm. Kebanyakan aku memerankan tokoh remaja karena aku terlihat lebih muda dari usiaku. You know, aku memerankan tokoh 15 tahun, padahal usiaku 26 tahun. Jadi aku ingin memerankan peran yang lebih tua.Notty Nomads tertawa karena mereka berdua lebih tua dari Yuki dan mereka sedikit sedih. HEHHHEHE.
Yuki juga mengatakan kalau ia ingin memerankan peran dewasa, tapi masalahnya ia tidak bisa memerankannya. Jadi Nomads berkata, sepertinya harus menunggu usiamu 40 tahun.
Yuki tertawa dan mengatakan ia harus menumbuhkan jenggotnya.
NO OPPA!! NOOOO!! Be what you now T___T
Yuki Furukawa: Sebenarnya aku menonton semua drama yang sedang tayang di Jepang. Untuk pekerjaan, dan untuk membantuku belajar.
Apakah kau menonton dramamu juga?
Iya, tapi aku kurang suka menonton dramaku sendiri. Kau tau menonton drama mu sendiri membuat perasaanmu agak aneh. Aku hanya bisa menontonnya dua kali.
Kami dengar kalau kamu adalah fans dari cat cafe. Apakah ada tempat lain yang kau kunjungi untuk relaks?
Furukawa Yuki : Mungkin shoping. Aku biasanya hanya melihat disekitar saja. Tapi sekarang aku jarang melakukannya karena aku mendapat banyak hadiah dari fans.Yuki menunjukkan kalau ia memang selalu memakai barang pemberian fans. Ia menunjukkan kalau jam yang pakai dan baju yang ia kenakan hari itu adalah pemberian fans. WOW.
Dan itu adalah akhir dari interview dramafever bersama Yuki Furukawa. Hanya 6 menit tapi sangat menyenangkan melihat pribadi Yuki-kun. Aku berharap dia tampil di variety show, pasti bakalan aku dowload meski harus HD, wkkwkwkwkkwkw.
Dan kata, kata terakhir Yuki adalah.
"Semuanya, terima kasih telah menonton dramafever. And I hope you enjoy......................... Enjoy what?"
"HAHAHHAHAHHAHA. Enjoy watching me, I guess..."
"This Is Yuki. ........... and watching dramafever."
"Bye-Bye"
LOL. Yuki mah lucu banged. Suka deh mereka tidak mengedit yang pesan terakhir Yuki. Yuki memang orangnya bisa melucu juga. LOL.
Menyenangkan sekali melihat Yuki kalau lagi di wawancara. Apalagi bahasa inggrisnya itu bagus banged. Soalnya aku bisa mengerti dengan mudah yang dia katakan. Meski ada beberapa yang miss juga.
Yuki Furukawa saat ini sibuk dengan berbagai event terutama berhubungan dengan Itazura na Kiss ~ Love in Okinawa, Itazura na Kiss ~ Love in Tokyo dan Mysterious Summer. Mysterious Summer sendiri akan mulai tayang pada 8 Agustus mendatang. Aku cek deh, bagus atau enggaknya.
See You Furuyuki Lover~
Written and translate by Hazuki Airin
original article by Dramafever
.
Senyumnya yuki itu lohhh.. Bikin melting 😍
BalasHapusKyaaa suka banget ama postingan iniiii
BalasHapusManis banget si abang Yuki.
BalasHapusPengen cubit pipinya :3